Biografi Matteo Renzi Perdana Menteri Italia

Biografi Matteo Renzi
Biografi Matteo Renzi Perdana Menteri Italia.

Nama Lengkap : Matteo Renzi
Tanggal Lahir : 11 Januari 1975
Tempat Lahir : Firenze, Italia
Agama : Katolik Roma
Pekerjaan : Sekretaris Partai Demokratik, Presiden Provinsi Firenze (14 Juni 2004 - 22 Juni 2009, Wali Kota Firenze (22 Juni 2009 - 22 Februari 2014), Perdana Menteri Italia Mulai menjabat pada tanggal 22 Februari 2014.

Partai Politik
Pertai politik Matteo Renzi antara lain Partai Rakyat mulai tahun 1996 sampai tahun 2002, La Margherita Dari tahun 2002 sampai 2007, dan Partai Demokratik pada tahun 2007 hingga sekarang.

Keluarga Matteo Renzi
Matteo Renzi mempunyai satu istri yang bernama Agnese Landini dan dikaruniai tiga anak yaitu Francesco anak yang pertama kemudian Emanuele anak yang kedua, dan yang terakhir bernama Ester.

Matteo Renzi lahir pada tangal 11 Januari pada tahun 1975 beliau adalah seorang Perdana Menteri Italia yang menjabat mulai tanggal 22 Februari 2014 dan Sekretaris Partai Demokratik mulai tahun 2013. Matteo Renzi juga pernah menjadi Wali Kota Firenze dari 2009 sampai 2014 dan juga Presiden Provinsi Firenze dari 2004 sampai tahun 2009. Pada tanggal 17 Februari 2014 Matteo Renzi ditunjuk Presiden Giorgio Napolitano untuk membentuk pemerintahan baru, yang disajikan pada tanggal 21 Februari. Pada usia 39 tahun dan satu bulan, Matteo Renzi adalah orang termuda yang pernah menjadi Perdana Menteri negara Italia sejak unifikasi tahun 1861.

Itulah Biografi Matteo Renzi yang sekarang menjadi perdana menteri Italia, beliau adalah seorang POLITISI yang sangat terkenal di Italia, semoga bermanfaat untk anda, terimakasih.
0 Komentar untuk "Biografi Matteo Renzi Perdana Menteri Italia"

 
Copyright © 2014 Biografi Tokoh Dunia - All Rights Reserved
Template By. Catatan Info